Cegah Gigitan Nyamuk di Musim Hujan
Musim hujan memang menjadi kondisi yang perlu diwaspadai bagi orangtua. Pasalnya, banyak penyakit yang siap menyerang Si Kecil kapan saja karena berbagai faktor. Salah satu penyakit yang berisiko menyerang Si Kecil selama musim hujan adalah demam berdarah yang disebabkan oleh perkembangbiakan nyamuk Aedes aegypti.
Sudah kita ketahui bahwa penyakit ini sangat berbahaya, karena dapat menyebabkan kematian. Selain menjaga kebersihan rumah dan memastikan tidak ada genangan air, balurkan juga Telon Lang Plus pada tubuh Si Kecil sebagai tindakan pencegahan.
Telon Lang Plus efektif mencegah sekaligus melindungi bayi dari nyamuk demam berdarah minimal selama 8 jam, karena mengandung natural rhodinol. Kandungannya juga dapat memblok sensor nyamuk yang mendeteksi suhu tubuh manusia, sehingga tidak bisa menggigit mangsanya. Selain itu, Telon Lang Plus juga dapat memberikan kehangatan pada tubuh bayi, mencegah perut kembung, dan masuk angin. (Aulia/Dok. Telon Lang)
Popular This Week
More From
}family & lifestyle
Family & Lifestyle health
By: Binar Murgati Pardini
5 Hal yang Perlu Diingat Jika Memiliki Suami Lebih Muda
By: Gabriela Agmassini Pramesvari
7 Cara Ampuh Mengusir Tikus di Dalam Rumah, Tak Perlu Pakai Racun!
By: Fariza Rahmadinna
7 Makanan Tinggi Kolesterol Baik (HDL) untuk Kesehatan Tubuh
By: Tiffany Warrantyasri