Skip to content
Ingin Anak Pintar? Hindari Junk Food!
1-3 years old

Ingin Anak Pintar? Hindari Junk Food!

Apakah balita Anda salah satu penggemar makanan junk food? Jika iya, Anda sebaiknya berhati-hati lho, Moms! Pasalnya, bagi anak-anak yang terlalu sering mengonsumsi makanan yang satu ini akan memiliki tingkat kecerdasan atau IQ yang rendah. Hal tersebut terungkap dalam penelitian terhadap 4.000 anak usia 3-5 tahun di Skotlandia. &nbsp; Anak-anak itu lahir dari keluarga yang &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5645/ingin-anak-pintar-hindari-junk-food/">Continued</a>

3 Alasan Dibalik Si Kecil yang Banyak Mau!
1-3 years old

3 Alasan Dibalik Si Kecil yang Banyak Mau!

Balita mengungkapkan banyak keinginan yang terkadang membuat orangtua bingung dan emosi. Tetapi sadarlah Moms, balita dengan banyak keinginan adalah balita yang normal, yang sedang belajar mengontrol dirinya. &nbsp; Menurut psikolog anak Roslina Verauli, di usia 18-22 bulan, anak sudah mulai bisa mengucapkan kalimat secara utuh dan lengkap. Mereka dapat mengetahui apa keinginannya dan mengutarakannya kepada &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5635/3-alasan-dibalik-si-kecil-yang-banyak-mau/">Continued</a>

Ketahui 3 Gejala Khas Meningitis pada Bayi!
0-6 months old

Ketahui 3 Gejala Khas Meningitis pada Bayi!

Meningitis adalah radang selaput otak yang disebabkan oleh infeksi virus dan bakteri. Penyakit ini dapat menyerang siapa saja, namun paling sering ditemukan pada bayi, terutama bayi baru lahir. Menurut Dr. dr. Dwi Putro, Sp, A(K), M.Med., dokter spesialis anak dan konsultan saraf anak RS Pondok Indah-Pondok Indah, semakin muda usia bayi, risiko infeksi yang menyebar &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5629/ketahui-3-gejala-khas-meningitis-pada-bayi/">Continued</a>

Berbahayakah Jika Balita Sering Diinhalasi?
ask the expert

Berbahayakah Jika Balita Sering Diinhalasi?

Dijawab oleh dr. Johnny Nurman, Sp.A, dari Brawijaya Clinic, ANZ Square-Podium Thamrin Nine (UOB Plaza), Jakarta. &nbsp; T: Balita saya berusia 15 bulan dan sering diserang batuk pilek. Berbahayakan apabila Si Kecil terlalu sering diinhalasi? &nbsp; J: Anak yang kurang dari 5 tahun memang lebih sering terserang batuk dan pilek. Hal itu disebabkan sistem pertahanan &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5614/berbahayakah-jika-balita-sering-diinhalasi/">Continued</a>

Karakter Bayi Berdasarkan Zodiak
0-6 months old

Karakter Bayi Berdasarkan Zodiak

Zodiak disebut-sebut dapat memengaruhi karakter seseorang dan ini disetujui oleh astrologis Sharon Knight. Tertarik mengetahui karakter Si Kecil berdasarkan zodiak yang menaunginya? Yuk, lihat di bawah sini! &nbsp; Capricorn (22 Desember &ndash; 20 Januari) Jika ada orang yang mengatakan Si Kecil adalah bayi yang bertingkah laku baik serta pendiam, karakter ini sangat sesuai dengan pemilik &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5612/karakter-bayi-berdasarkan-zodiak/">Continued</a>

Tips agar Anak Mau Minum Obat
family & lifestyle

Tips agar Anak Mau Minum Obat

Tanya &ldquo;Anak saya, Lady, 1, saat sakit susah sekali minum obat. Ia selalu mengunci mulutnya dan menangis keras. Kadang, ia memuntahkan obatnya lagi. Bagaimana cara membuat nyaman agar anak mau minum obat ya, Moms?&rdquo; Kiki, 28, ibu dari Lady, 1. &nbsp; Jawab Menyuapi Sendiri &ldquo;Awalnya saya juga kesulitan memberikan obat saat Si Kecil sakit. Namun, &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5613/tips-agar-anak-mau-minum-obat/">Continued</a>

Bolehkah Memberikan Obat Batuk dan Pilek kepada Si Kecil?
0-6 months old

Bolehkah Memberikan Obat Batuk dan Pilek kepada Si Kecil?

Batuk dan pilek merupakan salah satu penyakit yang sering menyerang bayi dan balita. Kebanyakan ahli beranggapan ketika Si Kecil terserang penyakit tersebut, ia tidak perlu diberikan obat. American Academy of Pediatric pun menyebutkan, obat batuk dan pilek tidak efektif bagi anak di bawah usia 6 tahun, serta memiliki efek samping yang tidak baik untuk mereka.&nbsp; &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5584/bolehkah-memberikan-obat-batuk-dan-pilek-kepada-si-kecil/">Continued</a>

3 Cara Mudah Meredakan Pilek Si Kecil
baby

3 Cara Mudah Meredakan Pilek Si Kecil

Tidak ada obat yang dapat menyembuhkan penyakit yang disebabkan virus. Namun, jika bayi Anda terserang pilek, Anda bisa membantu mencegah infeksinya menjadi lebih parah dengan memastikan ia beristirahat dan mendapatkan cairan yang cukup. &nbsp; Untuk bayi di bawah usia 6 bulan, jangan berhenti memberikannya ASI atau susu formula. Dan, Anda bisa memberikan jus bagi bayi &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5582/3-cara-mudah-meredakan-pilek-si-kecil/">Continued</a>

Kedinginan Tidak Akan Membuat Anak Flu!
0-6 months old

Kedinginan Tidak Akan Membuat Anak Flu!

Banyak anggapan bahwa bayi dan balita tidak boleh kedinginan atau dibiarkan mandi terlalu lama karena bisa terserang flu. Namun, hal tersebut ternyata tidak sepenuhnya benar lho, Moms! Flu hanya terjadi jika Anda terserang virus influenza. Bahkan, seseorang yang sudah terinfeksi virus tersebut pun belum tentu menunjukkan tanda-tanda sakit flu. &nbsp; Dilansir melalui BabyCenter, hawa dingin &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5576/kedinginan-tidak-akan-membuat-anak-flu/">Continued</a>

Kenali Gejala Penyakit Pilek pada Bayi
0-6 months old

Kenali Gejala Penyakit Pilek pada Bayi

Ada lebih dari 200 virus yang berkeliaran dan dapat menyebabkan pilek. Tidak heran, bayi yang sistem imunnya belum sempurna sangat rentan terserang penyakit ini. Ya, ketika Si Kecil sudah mulai merangkak, ia akan gemar mengeksplorasi ruangan, menggapai benda-benda di sekitarnya, serta memasukkan semua benda ke mulut. Hal itu pun membuat virus pilek dengan mudah masuk &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/5581/kenali-gejala-penyakit-pilek-pada-bayi/">Continued</a>