bump to birth
Anger Management untuk Ibu Hamil yang Mudah Marah
Perubahan hormon saat hamil membuat Anda cepat emosi atau marah. Tapi waspada, marah berlebihan dapat memberi dampak negatif pada janin.