Rumah Sakit di Amerika Mulai Menghilangkan Ruang Bayi
Gerakan agar ibu 1 ruangan dengan bayinya setelah dilahirkan atau dikenal dengan istilah rooming in kini semakin marak, terutama di Amerika.