Skip to content
Waktu Tidur Si Bayi
7-12 months old

Waktu Tidur Si Bayi

Setiap anak memiliki kebiasaan tidur berbeda-beda yang disebabkan oleh berbagai faktor. Saat baru lahir, bayi memiliki waktu tidur yang sangat panjang, tetapi akan terus berkurang seiring pertambahan usianya. Pola tidur yang diciptakan orangtua juga merupakan faktor penentu kebiasaan tidur anak. Di bawah ini merupakan gambaran umum waktu tidur yang dibutuhkan Si Kecil sesuai tahapan usianya. &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/3826/waktu-tidur-si-bayi/">Continued</a>

Bayi dan ASI (1): Mengapa Lapar Terus?
0-6 months old

Bayi dan ASI (1): Mengapa Lapar Terus?

Saat bayi terlihat selalu lapar, sangat tidak bijaksana jika Anda langsung menyalahkan diri sendiri dan menjadi tidak percaya dengan jumlah asupan ASI yang dimiliki. Apalagi, kalau Anda sampai memutuskan segera memberikan formula yang dipadu dengan ASI atau malah berhenti sama sekali memberi ASI karena merasa lelah dan putus asa. &nbsp; &ldquo;Harus diketahui, hanya 5 persen &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/3700/bayi-dan-asi-1-mengapa-lapar-terus/">Continued</a>

Bayi dan ASI (2): Menangani Haus Palsu
0-6 months old

Bayi dan ASI (2): Menangani Haus Palsu

Rewel pada bayi setelah minum ASI dapat muncul bukan karena ia belum kenyang, tetapi karena ia merasakan sesuatu yang tidak nyaman pada tubuhnya. Kondisi itu dikenal dengan haus palsu dan gejalanya dapat dilihat saat ia sedang minum ASI. Bayi menjadi sangat terburu-buru dan tidak sabar saat menyusu, minum kurang dari satu setengah jam sekali, sering &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/3701/bayi-dan-asi-2-menangani-haus-palsu/">Continued</a>

Agar Suami Tetap Bergairah
archive

Agar Suami Tetap Bergairah

Membangkitkan gairah pasangan tidak hanya dibutuhkan saat berhubungan intim, namun juga dalam menjalani keseharian agar keharmonisan rumah tangga Anda tetap terjaga. Berikut beberapa hal yang bisa Anda lakukan agar suami tetap bergairah. &nbsp; Tunjukkan Penampilan Terbaik Menurut Michelle Morand, konselor dan therapist pernikahan, penampilan dan wangi parfum Anda sehari-sehari merupakan elemen terpenting untuk membuat pasangan &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/3551/agar-suami-tetap-bergairah/">Continued</a>

Trik Memotret Si Kecil
family & lifestyle

Trik Memotret Si Kecil

Melihat Si Kecil tumbuh besar tentu akan menjadi kenangan indah selamanya. Selain kenangan untuk Anda, dokumentasi sederhana ini juga bisa menjadi pengingat Si Kecil saat dewasa nanti. &nbsp; Ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk membuat dokumentasi abadi tersebut. Anda bisa menyimpan perlengkapan yang pertama kali buah hati Anda pakai yang punya nilai historis. &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/2235/trik-memotret-si-kecil/">Continued</a>

Bantu Anak Maksimalkan Teknologi
family & lifestyle

Bantu Anak Maksimalkan Teknologi

Di banyak negara, sebagian besar balita telah bersentuhan dengan internet sejak masih berusia 2 tahun. Akan tetapi, masih banyak orangtua yang belum sepenuhnya memahami cara terbaik untuk mengelola Si Kecil dalam berinteraksi dengan teknologi. &nbsp; Berikut ini terdapat 10 cara untuk membantu Anda memperkenalkan teknologi kepada anak, dan juga membantu keluarga untuk memperoleh manfaat dari &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/1449/bantu-anak-maksimalkan-teknologi/">Continued</a>

Pertolongan Pertama Luka Bakar Ringan
family & lifestyle

Pertolongan Pertama Luka Bakar Ringan

Luka bakar ringan kadang tak terelakkan saat beraktivitas. Untuk mengatasinya, Anda bisa menggunakan cara-cara berikut, seperti dianjurkan oleh National Safety Council USA untuk merawat luka bakar ringan Anda atau Si Kecil. 1. Hindari penggunaan es batu. Lebih baik dinginkan luka bakar dengan memberi air dingin pada lokasi luka bakar sampai rasa sakit berhenti. Anda juga &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/1419/pertolongan-pertama-luka-bakar-ringan/">Continued</a>

Hari Belanja Online Nasional
family & lifestyle

Hari Belanja Online Nasional

Hari ini, 12 Desember 2013, merupakan Hari Belanja Online Nasional yang ditetapkan oleh 20 situs belanja terbesar di Indonesia. Mereka adalah Lazada.co.id, Zalora.co.id, PinkEmma.com, Berrybenka.com, Bilna.com, Tiket.com, Reebonz.co.id, Traveloka.com, LivingSocial.co.id, Blandja.com, DamnILoveIndonesia.com, Qraved.com, FoodPanda.co.id, bobobobo.com, Luxola.com, Maskool.in, getSCOOP.com, ShopDeca.com, Lakupon.com, Sukamart.com, HijUb.com dan HotelQuickly.com. &nbsp; Perhelatan yang disebut dengan &quot;#1212Sale&quot; ini merupakan bentuk edukasi masyarakat &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/1288/hari-belanja-online-nasional/">Continued</a>

Belanja Cermat Saat Hamil
bump to birth

Belanja Cermat Saat Hamil

Kehamilan kerap membuat bumil tidak banyak melakukan aktivitas seperti sebelum hamil. Namun, hal itu bukan berarti Anda harus terus berdiam diri di rumah. Anda harus tetap memiliki kegiatan agar tidak merasa bosan, karena bila ibu bahagia, bayi dalam perut pun ikut merasakannya. Untuk mengisi kebosanan, salah satu hal yang bisa Anda lakukan adalah dengan belanja. &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/1290/belanja-cermat-saat-hamil/">Continued</a>

Mengatasi Anak Ngambek
family & lifestyle

Mengatasi Anak Ngambek

&quot;Balita saya lagi hobi ngambek sekarang. Ia bisa melakukan banyak aksi, mulai dari merengek sambil mengentak-ngentakkan kaki, sampai mutung dan tak mau bicara pada saya. Kadang saya sampai bingung membujuknya.&rdquo; Tamara, 25 tahun, ibunda Nadira, 4 tahun. &quot;Saat si kecil ngambek, artinya emosi ia saat itu sedang labil. Maka saya akan memeluk dan menenangkannya, karena &hellip; <a href="https://mb.staginghub.click/read/1208/mengatasi-anak-ngambek/">Continued</a>