family
Minuman Kemasan Bolehkah untuk Balita?
Dijawab oleh Prof. dr. Bambang Wirjatmadi, MS., MCN., Ph.D., SpGK, ahli nutrisi White Lotus Tanya: Si Kecil suka sekali minuman teh dalam kotak, soda, dan sejenisnya. Ia malah susah sekali minum air putih. Apakah ini berbahaya untuk kesehatannya? Jawab Setiap orang baik dewasa maupun anak-anak, sebaiknya mengonsumsi air putih sebanyak 2 liter per hari. Di … <a href="https://mb.staginghub.click/read/4472/minuman-kemasan-bolehkah-untuk-balita/">Continued</a>
Bolehkah Balita Makan Gorengan?
Dijawab oleh Prof. dr. Bambang Wirjatmadi, MS., MCN., Ph.D., SpGK, ahli nutrisi White Lotus. Tanya: Bolehkah balita mengonsumsi gorengan? Jawab: Untuk balita sebaiknya mengonsumsi makanan yang direbus dan menghindari gorengan. Gorengan dapat dikonsumsi secara berkala yaitu seminggu dua kali. Jika ingin mengonsumsi makanan yang digoreng, sebaiknya makanan tersebut digoreng menggunakan minyak zaitun atau minyak lain … <a href="https://mb.staginghub.click/read/4471/bolehkah-balita-makan-gorengan/">Continued</a>
Si Kecil Terkena Parotitis
Dijawab oleh dr. M. Vinci Ghazali, Sp.A., Brawijaya Clinic ANZ Square-Podium Thamrin Nine (UOB Plaza), Jakarta. T: Putra saya sudah 5 hari mengalami bengkak di bagian bawah telinga kanan, ia sempat demam dua hari. Saya sudah berikan obat penurun demam dan infeksi, demamnya hilang tapi bengkak di telinganya belum juga hilang. Apakah bengkak di … <a href="https://mb.staginghub.click/read/4522/si-kecil-terkena-parotitis/">Continued</a>
Balita Alami Usus Buntu
Dijawab oleh dr. Rouli Nababan, Sp.A, Kiddie Care Centre, Sunter, Jakarta Utara. T: Balita perempuan saya yang berusia 4 tahun sering kali mengeluh sakit perut. Saya khawatir, ia menderita usus buntu. Bagaimana gejala khas dan apa penyebab usus buntu pada balita? J: Radang usus buntu atau apendisitis bisa terjadi pada semua usia, termasuk … <a href="https://mb.staginghub.click/read/4619/balita-alami-usus-buntu/">Continued</a>
Jika Tertular Hepatitis A Saat Hamil
Oleh: dr. Arie A. Polim D.MAS. Sp.OG. (K), Bunda International Clinic (BIC), RSIA Bunda Menteng, Jakarta Pusat. T: Saya seorang guru yang sedang hamil empat bulan. Salah satu anak didik saya baru-baru ini diketahui menderita hepatitis A. Jika saya sampai tertular hepatitis A, apakah akan membahayakan kehamilan saya? J: Hepatitis A adalah jenis … <a href="https://mb.staginghub.click/read/4616/jika-tertular-hepatitis-a-saat-hamil/">Continued</a>